Aerogen - merupakan istilah yang merujuk pada cara penyebaran suatu penyakit melalui perantara udara. Beberapa virus menggunakan sarana ini untuk menempati inang atau induk yang baru.
Influenza, Cacar Air dan bahkan SARS tersebar melalui cara ini. Berhati - hatilah jika berada di dekat seseorang yang sedang menderita penyakit yang dapat disebar secara Aerogen, karena kemungkinan besar kamu juga akan tertular penyakit yang sama.
Atau gunakanlah masker sebagai sarana pencegahan diri dari penyakit ini, ingatlah bahwa mencegah itu selalu lebih baik daripada mengobati!
Semoga bermanfaat.
0 Response to "Penyebaran Penyakit Secara Aerogen"
Posting Komentar